Posts

Showing posts from December, 2022
Image
  KONSERVASI TANAH DAN AIR  ( BANGUNAN  PENGENDALI BANJIR )  OLEH : MUHARNI, SP PK CDK WIL .PACITAN  BANGUNAN PENGENDALI BANJIR  Sungai adalah alur atau wadah air alami dan/atau buatan berupa jaringan pengaliran air beserta air di dalamnya, mulai dari hulu sampai muara, dengan dibatasi kanan dan kiri oleh garis sempadan   Sungai sebagai wadah air mengalir selalu berada di posisi paling rendah dalam lanskap bumi, sehingga kondisi sungai tidak dapat dipisahkan dari kondisi daerah aliran sungai (DAS).   Permasalahan  DAS penyebab banjir saat ini :   1.Alih fungsi lahan DAS 2. Curah Hujan yang tinggi 3. Daya serap llahan menurun 4.peningkatan aliran permukaan   5.terbukanya permukaan DAS erosi meningkat 6.debit air meningkat 7. sedimenasi dasar sungai 8. Erosi tebing luar dan perubahan alur sungai 9.Luasan penampang sungai berkurang dan meluapnya aliran air sungai karena melebihi palung sungai   Pengendalian daya rusak air adalah upaya untuk mencegah, menanggulangi, dan memulihkan kerusa